Menghapus Akun Facebook Untuk Selamanya
Facebook, Featured

Menghapus Akun Facebook Untuk Selamanya

0 248

Menghapus Akun Facebook Untuk Selamanya – Populer dengan banyak pengguna, itulah facebook. Siapa yang tidak memiliki akun di media sosial yang satu ini.

Kemudahan untuk mendaftarkan diri di facebook serta aplikasi yang terintegrasi dengan ponsel, seperti Android dan Blackberry membuat facebook makin digemari.

Menghapus Akun Facebook Untuk Selamanya

Seiring waktu, banyak pengguna facebook yang merasa bosan dengan akun facebook yang dimilikinya. Mereka bahkan ingin mnghapus akun facebook yang dimilikinya. Mungkin cara ini adalah cara yang efektif agar tidak kecanduan facebook.

Menghapus Akun Facebook

Menghapus Akun Facebook

Hapus akun facebook juga tidak sulit dan dapat dilakukan dengan mudah. Cara menghapus akun facebook ini adalah :

  1. Login dahulu menggunakan akun yang akan dihapus, lalu klik https://www.facebook.com/help/delete_account
  2. Akan muncul dialog pesan yang sebaiknya anda baca. Selanjutnya klik “Hapus Akun Saya”
  3. Setelah link tersebut di klik, akan muncul tab yang harus diisi dengan password dan captcha
  4. Setelah captcha dan password terisi, maka akan ada pesan yang memberitahukan anda bahwa facebook anda akan dihapus dalam waktu 14 hari. Jika anda ingin membatalkan penghapusan akun anda, maka cobalah login menggunakan akun tersebut, maka proses akan dibatalkan.

Itulah cara untuk hapus akun facebook anda. Sebaiknya sebelum memutuskan untuk menghapus akun facebook yang anda miliki, berfikirlah kembali. Mungkin saja banyak kenangan melalui facebook anda tersebut. Jika anda benar-benar sudah mantap untuk menghapus akun anda, maka hapuslah. Namun, jika alasan anda menghapus facebook karena anda tidak mengenali beberapa teman anda yang berada di facebook, anda bisa menghapus beberapa teman anda yang tidak anda kenali. Memang tidak dapat dihapus sekaligus. Tapi, anda dapat melihat aktivitas terbaru teman-teman anda melalui Activity Log dnegan klik ikon panah di kanan bawah pada bagian pojok kanan laman facebook.

Ubah menjadi tampilan Friend dengan klik Menu sebelah kiri. Klik tombol “More” yang ada pada bawah Comments. Dari beberapa daftar yang terbuka, pilih Friends. Activity Log akan menampilkan teman yang anda tambahkan berdasarkan periode waktu penambahannya. Disini anda bisa menghapus teman yang tidak anda kenali dengan cara klik pada icon pensil di sebelah teman yang ingin anda hapus. Klik tombol Unfriend dan konfirmasikan pada jendela selanjutnya. Ulangi cara ini untuk beberapa teman yang akan anda hapus.

Situs Taruhan Sepakbola dan Casino

Situs Taruhan Sepakbola dan Casino

Menggunakan activity Log merupakan cara yang mudah, karena kita dapat melihat facebook dari waktu ke waktu serta menghapus beberapa teman yang anda tambahkan pada waktu tertentu. Jadi, masih ingin menghapus facebook anda? Jangan khawatir jika teman akan tersinggung karena akunnya dihapus. Jika memang tak kenal, hapus saja. Mungkin saja teman anda menggunakan nama palsu dan bukan foto aslinya, sehingga membuat anda tak mengenalinya. Ini bukan kesalahan anda. Anda memiliki hak untuk menghapus pertemanan.

Related Posts

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *