
Masyarakat pada era global seperti sekarang sebagian besar adalah pengguna smartphone. Pertanyaan-pertanyaan seperti perlukah menginstall antivirus smartphone kemudian mulai menjadi suatu hal yang memantik rasa penasaran. Pada perkembangan teknologi yang maju pesat, tidak hanya kemajuan teknologi perangkat yang dinilai mengagumkan, tetapi ternyata perkembangan teknologi juga menciptakan peretas-peretas virus-virus jahat seperti virus malware yang sangat membahayakan perangkat seperti android.
Perlukah Menginstall Antivirus Pada Smartphone?
Virus-virus malware tersebut pun mengancam keamanan data pengguna smartphone hingga mengancam sistem di dalam smartphone. Sehingga banyak perusahaan-perusahaan komersil yang kemudian menciptakan berbagai produk antivirus untuk smartphone dengan penawaran fitur yang akan menjamin keamanan smartphone. Namun, apa tetap perlukah menginstall antivirus smartphone ? Jawabannya adalah tidak. Pengguna smartphone tidak perlu melakukan install terhadap perangkat untuk melindungi dari virus jahat seperti yang harus dilakukan pada perangkat PC.
Berikut adalah dua alasan mengapa pertanyaan perlukah menginstall antivirus smartphone ternyata memiliki jawaban tidak:
- Pada PC, virus malware dapat dengan mudah menyusup dan merusak sistem ketika pengguna mengunjungi situs-situs yang ternyata berisi program virus jahat melalui browser yang tak terlindungi antivirus. Sementara pada smartphone, pola serangan dari virus tersebut tidak mampu menembus semudah di PC, sebab virus baru bisa menyusup ketika pengguna memberi persetujuan atau klik pada suatu notifikasi untuk memasang aplikasi-aplikasi di luar aplikasi yang ada di Google Play Store.
- Antivirus tidak perlu diinstal, namun Anda harus tetap berhati-hati ketika mengunjungi web bajakan dan tidak jelas, sebab ketika mengunjungi web-web yang terinfeksi tersebut, biasanya akan terbuka pop up dan unduhan otomatis program aplikasi yang mengandung virus jahat. Apabila hal ini terjadi, Anda bisa langsung menghapus file unduhan tersebut.
Perlukah Menginstall Antivirus Pada Smartphone?
Namun, Anda tetap diperkenankan apabila ingin menginstall antivirus, hanya saja akan menambah beban sistem proses dan cepat mengurangi daya atau battery smartphone Anda karena antivirus bekerja secara terus-menerus seperti memindai setiap aplikasi, mengawasi lalu lintas web, dan berbagai tindakan lainnya. Menginstall atau tidak? Semua keputusan kembali kepada Anda sendiri.
Related Posts
-
September 12, 2018 -
-
February 26, 2018 Sekarang Aplikasi facebook bisa cari jaringan wifi terdekat
-
5 Lagu Terlarang yang Bisa Bikin Gila dan Meninggal
October 7, 2018 By direktur -
Terbongkar Rahasia Storage Smartphone, Jangan Salah Beli !!!
October 6, 2018 By direktur -
Kembali Di Bobol Sebanyak 50 Juta Akun Facebook
October 5, 2018 By direktur
-
Cara Masuk Facebook Orang Lain Tanpa Password
January 23, 2015 By contri butor -
Tenang, Ini Cara Buka Facebook Yang Diblokir Dari Pertemanan
November 21, 2014 By contri butor -
Cara Mengikuti Status Orang Lain Di Facebook Tanpa Berteman
April 27, 2015 By direktur
-
Cara Mudah Daftar Akun Facebook
November 8, 2014 By contri butor -
Cara Login Facebook Cepat & Aman
November 14, 2014 By contri butor -
Cara Bobol Facebook Hanya Dengan Waktu 30 Menit
November 10, 2014 By contri butor
Leave a reply